Sabtu, 14 Maret 2015

Penerbangan Terakhir Hawk MK-53

Pesawat tempur Hawk MK-53 yang terbang dari Lapangan Udara Iswahyudi, Madiun, mendarat untuk mengikuti upacara penyambutan penerbangan terakhir Hawk MK-53 di Lapangan Udara Adisutjipto, Yogyakarta, Kamis (12/3/2015). Pesawat yang telah mengabdi selama 35 tahun tersebut resmi pensiun, selanjutnya akan di tempatkan di Museum Dirgantara Yogyakarta dan digantikan dengan pesawat T-50i Golden Eagle
 
 
Pesawat tempur Hawk MK-53 yang terbang dari Lapangan Udara Iswahyudi, Madiun, mendarat untuk mengikuti upacara penyambutan penerbangan terakhir Hawk MK-53 di Yogyakarta,(12/3/2015). Foto : Antara/Sigid Kurniawan
 
Pesawat tempur Hawk MK-53 (kiri) dikawal empat pesawat T-50i Golden Eagle dalam upacara penyambutan penerbangan terakhir Hawk MK-53 di Lapangan Udara Adisutjipto,Yogyakarta,Kamis (12/3/2015) Foto : Antara/Sigid Kurniawan
KSAU Marsekal TNI Agus Supriatna menandatangani pesawat tempur Hawk MK-53 dalam upacara penyambutan penerbangan terakhir Hawk MK-53 di Lapangan Udara Adisutjipto, Yogyakarta, Kamis (12/3/2015). Foto : Antara/Sigid Kurniawan
KSAU Marsekal TNI Agus Supriatna menjelaskan kenangannya ketika terbang dengan pesawat tempur Hawk MK-53 dalam upacara penyambutan penerbangan terakhir Hawk MK-53 di Yogyakarta, Kamis (12/3/2015) Foto : Antara/Sigid Kurniawan
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar